Kostum Indonesia di Olimpiade Brasil Memikat Dunia
KabarTerbaru24.com-Kostum Indonesia di Olimpiade Brasil Memikat Dunia,Rio de Janeiro -
Parade pakaian adat Lampung dan Bali yang digunakan Kontingen Indonesia di Olympiade Brasil mencuri perhatian dunia. Pujian pun muncul dari pengguna media sosial.
"Alhamdulillah, busana tradisional kontingen Indonesia dipuji dunia. Sejauh ini, busana kontingen Indonesia lah yang terbaik. Desainnya sangat keren," terang CDM Olimpiade Indonesia, Raja Sapta Oktohari, Sabtu (6/8).
Saat Opening Ceremony Olympiade 2016 di Stadion Maracana, Rio de Janeiro, Sabtu (6/8/2016), kontingen Indonesia memang terlihat paling mencolok, merah-putih. Desainnya terlihat sangat unik. Lihat saja pakaian adat Lampung yang dikenakan atlet renang Yessy Yosaputra. Dengan mahkota kepala yang dikenal dengan nama siger (sigor) berwarna emas, balutan busana tradisional Lampung jadi terlihat indah.
Atraksi parade costume carnaval kontingen Indonesia juga diperlihatkan jagoan lompat jangkit Indonesia, Maria Natalia Londa. Dengan kebaya putih dan kain emas, Londa terlihat sangat anggun. Rambutnya pun dikepang dengan gaya khas Bali. Di belakangnya, berbaris rapi para kontingen yang mengenakan jas Merah Putih bermotif burung garuda dan batik parang rancangan Prima Suci Ariani.
Pengguna social media pun tak henti memuji busana para atlet yang akan mengharumkan nama bangsa. Akun twitter @daniellismore misalnya. Dia tak ragu mengatakan "#Indonesia best dressed so far #Opening Ceremony,"
.
"Indonesia wins the most impressive outfit so far #OpeningCeremony#Rio2016.'c" sahut akun @sahl_dos9724.
- See more at: http://gayahidup.inilah.com/read/detail/2315519/kostum-indonesia-di-olimpiade-brasil-memikat-dunia#sthash.t2z07Lzg.dpuf
baca juga : Hasil Lengkap dan Klasemen Cabang Sepak Bola Olimpiade Rio 2016
Source : inilahcom
Parade pakaian adat Lampung dan Bali yang digunakan Kontingen Indonesia di Olympiade Brasil mencuri perhatian dunia. Pujian pun muncul dari pengguna media sosial.
"Alhamdulillah, busana tradisional kontingen Indonesia dipuji dunia. Sejauh ini, busana kontingen Indonesia lah yang terbaik. Desainnya sangat keren," terang CDM Olimpiade Indonesia, Raja Sapta Oktohari, Sabtu (6/8).
Saat Opening Ceremony Olympiade 2016 di Stadion Maracana, Rio de Janeiro, Sabtu (6/8/2016), kontingen Indonesia memang terlihat paling mencolok, merah-putih. Desainnya terlihat sangat unik. Lihat saja pakaian adat Lampung yang dikenakan atlet renang Yessy Yosaputra. Dengan mahkota kepala yang dikenal dengan nama siger (sigor) berwarna emas, balutan busana tradisional Lampung jadi terlihat indah.
Atraksi parade costume carnaval kontingen Indonesia juga diperlihatkan jagoan lompat jangkit Indonesia, Maria Natalia Londa. Dengan kebaya putih dan kain emas, Londa terlihat sangat anggun. Rambutnya pun dikepang dengan gaya khas Bali. Di belakangnya, berbaris rapi para kontingen yang mengenakan jas Merah Putih bermotif burung garuda dan batik parang rancangan Prima Suci Ariani.
Pengguna social media pun tak henti memuji busana para atlet yang akan mengharumkan nama bangsa. Akun twitter @daniellismore misalnya. Dia tak ragu mengatakan "#Indonesia best dressed so far #Opening Ceremony,"
.
"Indonesia wins the most impressive outfit so far #OpeningCeremony#Rio2016.'c" sahut akun @sahl_dos9724.
- See more at: http://gayahidup.inilah.com/read/detail/2315519/kostum-indonesia-di-olimpiade-brasil-memikat-dunia#sthash.t2z07Lzg.dpuf
baca juga : Hasil Lengkap dan Klasemen Cabang Sepak Bola Olimpiade Rio 2016
Source : inilahcom
Posting Komentar untuk "Kostum Indonesia di Olimpiade Brasil Memikat Dunia"